Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2020

uji kompetensi matematika 2 ( kelas 9)

B erikut adalah soal  pilihan ganda , namun tuliskan dengan caranya di lembar kerjamu yaa 👩 1.       Nilai dari 2 2 + 2 3 + 2 4   =     a.          28 b.       48 c.        512 d.       618   2.       Nilai dari 2 2 x 2 2 x 2 2   = a.        128 b.       256 c.        512 d.       64   3.       Nilai dari 4 -2 + 4 -3 = a.        1/64 b.       1/32 c.        1/16 d.       5/64  4. Hasil dari    10 -3     = a.        -1000 b.       -30 c.        0,3 d.       0,001 5.  Hasil dari 10 -2  + 10 -3  =            a. 1.000.000             b. 10            c. 0,00001           d. -100.000

BILANGAN 1 (MATEMATIKA KELAS VII)

Gambar
BILANGAN      A . PENGERTIAN BILANGAN              Bilangan sendiri dapat diartikan sebagai sebuah ide yang memiliki sifat abstrak dan mampu memberi keterangan mengenai jumlah dari sebuah himpunan benda. Bilangan biasanya dinyatakan dalam bentuk angka. Di dalam pelajaran matematika, ada banyak sekali bentuk bilangan. Mari kita pelajari satu-persatu bilangan-bilangan tersebut.         Macam-macam Bilangan 1. Bilangan asli Bilangan asli merupakan himpunan dari bilangan positif yang terdiri dari angka selain nol (0). Contohnya: {1,2,3,4,5,6,7,8,9,1,0,11,12,dst...} 2. Bilangan cacah Bilangan cacah merupakan himpunan dari bilangan bulat yang bersifat positif (bukan negatif) dan dimulai dari nol. Contohnya: {0.1.2.3.4.5.6.7.8.9,dst...} 3. Bilangan bulat Bilangan bulat merupakan himpunan gabungan dari bilangan cacah {0,1,2,3,4,5,...} Dan juga bentuk negatif dari bilangan tersebut {-1,-2,-3,-4,-5,...} Karena -0 sama nilainya dengan 0 maka cukup menuliskan 0 saja di dalam himpunan bilangan bu

UJI KOMPETENSI MTK 1 (kelas 9)

Gambar
💁 1. jelaskan yang dimaksud bilangan berpangkat ! 2. nyatakan hasil dari bilangan pangkat berikut ! 3 3. jika panjang rusuk kubus 6 cm, maka tentukan volume kubus tersebut!

Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar ( matematika kelas 9 BAB 1)

Gambar
Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar | Matematika SMP matematika smp Hai sobat matematika! Tahukah Anda bahwa pertumbuhan jumlah penduduk suatu negeri bisa diprediksi? Matematika menyediakan cara untuk memprediksi jumlah penduduk melalui (sebagai contoh) laju pertumbuhan penduduk eksponensial. Jadi laju pertumbuhan penduduk suatu wilayah dapat dinyatakan dalam bentuk eksponensial. Bentuk yang seperti apa itu?Eittss...Nanti saja kalu sudah cukup umur ya?😅 Eksponensial berasal dari kata eksponen yang berarti bentuk pangkat. Sedangkan pangkat sendiri didefinisikan sebagai perkalian dengan faktor yang sama. Pernahkah Anda mengalikan suatu bilangan? Pasti pernah kan? Perkalian yang Anda lakukan sebelumnya mungkin paling banyak cuman tiga faktor itupun Anda sudah ngos ngosan mengerjakannya.hehe Bagaimana kalau Anda mengerjakan perkalian dengan banyak faktor? Sampai  n n  faktor? Saya akan menunjukkan bagaimana mengetahui sifat-sifat dan aturan perkalian tersebut. Perkalian dengan faktor yang